Menlu RI : Pembebasan TKI Hiu Bersaudara Hasil Kerja Banyak Pihak

59
0
berita 5 - TKI copy

Upaya tersebut ditunjukkan lewat pembebasan vonis hukuman mati atas TKI Hiu Bersaudara di Malaysia. Marty pun menolak anggapan pembebasan Hiu bersaudara lebih karena upaya yang dilakukan oleh Gubernur Kalimantan Barat Cornelis. 

“Saya kira itu upaya bersama ya, semua pihak ikut berperan”, kata Marty di Istana Negara Jakarta, Rabu (29/01/2014).

Sebelumnya, keputusan pengadilan Malaysia yang memberikan vonis bebas murni dari ancaman hukuman mati bagi 2 TKI yaitu Frans Hiu dan Dharry Frully Hiu TKI asal Siantan Tengah, Pontianak Utara, Kalimantan Barat.

Frans Hiu dan Dharry Frully Hiu atau Hiu bersaudara merupakan kakak beradik yang terancam hukuman mati setelah didakwa membunuh pencuri yang memasuki kedai arena permainan PlayStation milik majikannya Hooi Teong Sim, di Selangor, Malaysia tahun 2009.

LEAVE A REPLY