Kemendiknas Serahkan Hasil Investigasi Terkait Meninggalnya Siswa Saat Ikut MOS

349
0
berita 4 - M.Nuh

Ditemui di istana negara Jakarta, hari ini  Menteri Pendidikan Muhammad Nuh mengatakan hasil investigasi diperkirakan selesai minggu ini. Namun, dari informasi sementara yang ia terima Aninda diduga sedang dalam kondisi sakit saat mengikuti MOS. M Nuh pun menegaskan, MOS perlu dilakukan tapi tidak boleh ada kekerasan atau anarkis, baik fisik maupun ucapan. Untuk itulah, pihaknya mengevaluasi pelaksanaan MOS setiap tahun dan meminta dinas pendidikan setempat melakukan perencanaan dan pengawalan terhadap pelaksanaan MOS.

LEAVE A REPLY