I-Fakta-Jakarta

Kemenkes Pertimbangkan Jamkesmas Tidak Berlaku Bagi Perokok

Jakarta (23/01/2013), Kementerian Kesehatan mempertimbangkan tidak memberikan layanan Jamkesmas bagi pasien yang memiliki riwayat merokok. Dalam sambutan sosialisasi PP nomor 109 tahun 2012 tentang...

Pengadilan Tinggi Tolak Banding Miranda

Jakarta (23/01/2013), Pengadilan Tinggi Jakarta menolak banding yang diajukan terdakwa kasus cek perjalanan Miranda S Goeltom, dan menguatkan putusan Pengadilan Tipikor Jakarta yang memvonis...

Kasasi Nazaruddin Ditolak MA

Jakarta (23/01/2013) Mahkamah Agung menolak kasasi terdakwa kasus korupsi Wisma Atlet Palemban, Muhammad Nazaruddin. MA mengabulkan permohonan jaksa penuntut umum KPK untuk menambah masa...

MA Kabulkan Pelengseran Aceng Fikri

Jakarta (23/01/2013), Mahkamah Agung (MA) mengabulkan permohonan DPRD Kabupaten Garut, Jawa Barat terkait pemberhentian Bupati Garut, Aceng Fikri. Putusan itu dijatuhkan Selasa kemarin oleh...

Pasangan Syahrul Yasin Limpo-Agus Arifin Nu’mang Sementara Unggul

Jakarta (22/01/2013) Pasangan Syahrul Yasin Limpo-Agus Arifin Nu'mang diprediksi unggul sementara dalam pemilukada Sulawesi Selatan yang berlangsung hari ini. Hal ini berdasarkan hasil hitungan...

Semua Armada TransJakarta di Koridor 1 Sudah Diganti Bus Baru

Jakarta (22/01/2013), Pemprov DKI Jakarta memastikan semua armada transjakarta koridor 1 sudah diganti dengan bus gandeng baru. Di Lapangan Monas jakarta hari ini Gubernur...

Layanan e-ticket dan e-money TransJakarta Diluncurkan

Jakarta 922/01/2013) Mulai hari ini tiket elektronik atau e-ticket dan e-money untuk TransJakarta sudah mulai diberlakukan. Dalam peluncurannya di Monas, Jakarta hari ini Gubernur...

Kerugian Aakibat Banjir Diprediksi Trilyunan Rupiah

Jakarta (22/01/2013) Kerugian akibat banjir Jakarta diperkirakan mencapai trilyunan rupiah. Ditemui di Kantor Presiden Jakarta hari ini Menkokesra Agung Laksono mengatakan perhitungan detail soal...

9 Tahanan KPK Yang Dititipkan di Guntur Akan Segera Dikembalikan

Jakarta (22/01/2013) KPK memastikan 9 tahanan yang dititipkan di rutan Guntur, Jakarta akan dikembalikan lagi ke Rutan KPK setelah sel bisa digunakan kembali akibat...

2 Anggota Polri Bertugas di KPK Mengundurkan Diri

Jakarta (22/01/2013), 2 Anggota Polri yang bertugas di KPK mengundurkan diri. Mereka adalah seorang penyidik bernama Syamsul Huda dan pengawal tahanan I Nengah Suparta....