Berwisata Lebaran di Masjid Tua, Sumatra Barat

100
0
tempat padang

Jalan-jalan ke Sumatra Barat cobalah untuk datang ke salah satu masjid tertua di Indonesia, yaitu Masjid Jami’ Bingkudu Candung yang ada di Kampung Tigasuro, Kenagarian Canduang Koto Laweh, Sumatra Barat. Berdiri pada tahun 1823, masjid ini dibangun dengan kayu pilihan. Di dalam masjid pun memiliki 53 tiang yang berdiameter antara 30cm-40cm yang berdiameter 75cm dengan bentuk segi enambelas.

Di dalam masjid ini Anda bisa melihat lampu gantung kuno di ruang utama, dan juga beberapa lampu kuno juga yang terpasang di setiap tiang di dalam masjid ini. Untuk I-Listeners yang hendak mengunjungi tempat ini bisa menggunakan angkutan umum dari Padang ke Bukittinggi selama 2 jam, dan 30 menit menggunakan angkutan lainnya.

Sumber: Media Indonesia

LEAVE A REPLY