Berkunjung Ke Tempat Religi di Bogor

1420
0
tempat masjid empang

Terkenal dengan sebutan kita hujan, tahukah Anda bahwa Bogor juga bisa menjadi salah tempat untuk berwisata religi? Berlokasi di kawasan Empang, di situlah terletak Masjid An-Nur atau dikenal dengan Masjid Keramat Empang, tempat ini selalu menjadi pusat wisata religi kota Bogor terutama pada saat Ramadhan.

Menurut salah satu pimpinan Masjid Keramat Empang, Habib Hasan Al-‘Atthas, masjid ini adalah pusat wisata religi di kota Bogor karena usianya yang sudah melewati satu abad, sehingga banyak pengunjung yang datang baik dari dalam daerah maupun dari luar daerah. Adapun tradisi yang sering dilakukan di masjid ini pada tanggal 21 Ramadhan, dimana seusai shalat Ashar, dzikiran, akan ada acara buka puasa bersama, salat maghrib hingga Isya dan Tarawih bersama-sama.


Sumber: Media Indonesia

Post Author

LEAVE A REPLY